Unismuh Makassar Rekrut Mahasiswa Program Magang BUMN, Ini Syaratnya

Rektor Unismuh Prof Rahman, meminta agar informasi ini disebarluaskan kepada seluruh mahasiswa yang memenuhi persyaratan mengikuti program tersebut.

Baca Juga :
Ini Penegasan MK Soal PNS Koruptor

Program ini, menurut doktor ekonomi PPs-Unair Surabaya tersebut, sangat bermanfaat karena dapat menjadi anak tangga mencari pengalaman kerja dan jadi modal untuk masuk berkompetisi di pasar kerja.

Syarat mahasiswa ikut program ini, kata Tahir adalah; bebas kuliah, memiliki IPK 3,0, dan akan ada seleksi administrasi dan mengirim biodata pelamar.

Setelah dinyatakan lolos berkas administrasi akan tes potensi akademik, psikotest, dan wawancara. (rls/aya)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *