BERITA TERKINIDPRD Kota Makassar

Ketua DPRD Makassar Sambut Ramadhan 1446 H dengan Ucapan Marhaban Yaa Ramadhan

×

Ketua DPRD Makassar Sambut Ramadhan 1446 H dengan Ucapan Marhaban Yaa Ramadhan

Sebarkan artikel ini

MAKASSARCHANNEL , MAKASSAR– Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar menyampaikan ucapan selamat menyambut bulan suci Ramadhan 1446 Hijriah kepada seluruh masyarakat. Jumat, 28/2/2025

Dalam pesan yang disampaikannya, Ketua DPRD menekankan pentingnya Ramadhan sebagai momen refleksi, peningkatan keimanan, dan mempererat tali persaudaraan.

Beliau juga mengajak seluruh warga Makassar untuk menjalani bulan suci ini dengan penuh kedamaian, kebersamaan, serta saling berbagi kepada sesama. Dalam semangat kebersamaan, Ketua DPRD berharap Ramadhan tahun ini membawa keberkahan dan kesejahteraan bagi seluruh lapisan masyarakat.

Ucapan “Marhaban Yaa Ramadhan” yang disampaikan menjadi simbol harapan agar bulan penuh rahmat ini dapat dijalani dengan ketulusan serta membawa perubahan positif, baik secara pribadi maupun sosial.

Tinggalkan Balasan