KPK Awasi Enam OPD Pemprov Sulsel

“Kita sudah layangkan ke Pak Hub, LHPnya. Hasilnya sudah didorong ke pak gubernur,” katanya.

Selain itu, KPK juga memperhatikan kabupaten dan kota, di antaranya Soppeng dan Wajo.

Baca Juga :
Bambang Pergoki Tim Hukum KPU Foto Barang Bukti Kubu Prabowo

Terpisah, Gubernur Sulsel, Nurdin Abdullah, menegaskan, semua yang mengancam pemerintahan akan dicopot dari jabatannya.

“Kita copot semua,” ujarnya.

Nurdin mencontohkan, setelah Kepala Bapenda Sulsel, Tautoto Tanaranggina dicopot sejumlah persoalan di Pemprov Sulsel bermunculan.

Tautoto Tanaranggina yang menjabat Kepala Bapenda Sulsel sejak era Gubernur Sulsel, kini menjadi asisten di Pemprov Sulsel dan digantikan oleh Andi Sumardi yang juga kakak kandung Wagub Sulsel.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *